Senin, 22 Oktober 2012

Persiapan Awal Bangun Server Pulsa Pemula



Software dan Hardware yang harus dipersiapkan yaitu :
1.     Satu unit komputer, minimum  P4, disarankan minimum Core to duo dan Win7-32/64bit dan WinXP.
2.    Internet atau tanpa internet, bila internet tersedia maka transaksi via ym bisa dilakukan apabila tanpa internet makan transaksi dilakukan via gsm atau dua-duanya dapat dilakukan via ym dan gsm.
3.   File pendukung tvef yaitu terdiri dari Tvef_admin, Tvef_gsm_sentra, Tvef_ym_sentra, Tvef_s2s_gsm, Tvef_s2s_ym, Tvef_trx, Tvef_fas.exe, dan MySql,
4.     Bila diperlukan HP Siemen C55 atau modem wavcom sebanyak 2 unit.


(Tanpa Internet) Mulai menjalankan server isi pulsa (Pengguna GSM Saja)
Kondisi ini cocok bagi yang tidak memiliki internet. Syarat menjalankan server isi pulsa harus telah berhasil melaksanakan instalasi MYSql. Pastikan jalankan 4 file/modul kondisi “online” dibawah ini:
1.     Tvef_trx
2.     Tvef_fas
3.     Tvef_GSM_Sentra
4.     Tvef_S2S_GSM

(Pakai Internet) Mulai menjalankan server isi pulsa (Pengguna YM Saja)
Syarat menjalankan server isi pulsa harus telah berhasil melaksanakan instalasi MYSql. Pastikan internet berjalan. Pastikan jalankan 4 file/modul kondisi “online” dibawah ini:
1.     Tvefsp_trx
2.     Tvefsp_fas
3.     Tvefsp_YM_Sentra
4.     Tvefsp_S2S_YM

Bila kesulitan silahkan hubungi kami di web : server pulsa, untuk info terkini silahkan Follow kami di tweeter @infotvef
untuk server yang sudah transaksinya diatas 20 ribu per hari silahkan berkonsultasi dengan kami, atau hubungi via email : infotvef@gmail.com atau 081809544909


Wasalam,

IR. KAMALUDIN, MT.,MKOM.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar