Minggu, 21 Oktober 2012

Cara Transaksi Tanpa Kode

CARA SETING TRANSAKSI TANPA KODE

  1. Mulai
  2. Buka "Modul Adminonline", lalu masuk ke "Data barang", kemudian ke "Daftar kode operator" (Lihat Gambar 1)
  3. Input nomer awal untuk operator di kolom id operator, isi kolom kode operator sesuai dengan pengelompokannya misal 0812 kode operatornya TELKOMSEL lihat pada gambar 2.
  4. Langkah selanjutnya di data barang isi kolom nominal pulsa, transaksi nominal dan kode operatornya, sesuaikan kode operator dengan kode barang, diperlihatkan pada gambar 3
  5. untuk CDMA minimal digitnya 5, untuk merubahnya masuk ke menu setting yang ada di adminonline (lihat Gambar 4), untuk MENTARI dan IM3 paket GPRS,SMS,REGULER tetap pakai kode.
  6. Selesai dan siap digunakan

Gambar  1


Gambar 2. Tanpilan Set Kode (Bisa Memfilter Lintas Wilaya/Regional)


Gambar 3 : setting di Barang


Gambar 4 : setting kesesuai digit untuk CDMA (untuk GSM selalu 4 digit otomatis)

konsultan it, rancang bangun sistem informasi (081809544909; kmldn@yahoo.com)





Tidak ada komentar:

Posting Komentar