Sabtu, 06 April 2013

Seting Proteksi Kluster



Seting Proteksi Kluster
1.  masuk menu Data Master, Barang, Daftar Kode pos dan Tag
2.  isi tabel berdasar kan nama tabel untuk contoh
     Kode Pos/BTS/Kecamatan         Dealer               Spek               Tag/Chip
     PADASUKA                             TELESINDO    SIMPATI        20
     jika downline di isi kode pos PADASUKA maka produk SIMPATI akan dialihkan transaksi ke Tag 20
3.  Masuk Data Master, pelanggan, Pelanggan/Outlet, isikan di kolom Kode Pos data pelanggan sesuai kodepos
4.  Masuk Data Master, barang, spek kartu, tentukan kode spek apa aja yang di kluster, ganti status kluster jadi Ya
5.  Masuk Tool, Setting system, pada tab Set Transaksi centang/ceklist Pakai Blok kode pos/nama bts/nama kecamatan
6.  Jika Daftar Kode pos tidak terdaftar di Daftar kode Pos dan Tag, transaksi tidak adakan di alihkan ke tag tetapi akan di infokan bahwa anda di luar cluster.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar